
Fitri Ananda, S. Pd.
- SMK N 1 Mojosongo
Member sejak April 2022 • Kursus Online • Event Online

Kolaborasi dengan Siswa Melalui Instagram
Ada perasaan aneh yang menjalar ketika pertama kali memasuki dunia sekolah lagi dengan status sebagai seorang guru. Saya sedikit bimbang, apakah keputusan menjadi guru ini tepat? Walau saya menyadari, ini adalah impian lama yang timbul tenggelam, hmm apalagi setelah saya sempat bekerja di Jerman selama lebih dari dua tahun.

GuruInovatif.id adalah Platform Online Learning Bersertifikat untuk Guru. Bangun keterampilan mengajar dengan kursus, webinar, dan sertifikat.
Copyright © 2025. GuruInovatif.id. All rights reserved. Guru Inovatif untuk pendidikan Indonesia