GIC #161 Membangun Budaya Kelas Humanis sebagai Awal Transformasi Semester Baru

  • Webinar Nasional
  • 2 Peserta

  • 4 JP


Deskripsi Event

Bapak/Ibu Guru Inovatif, membangun budaya kelas yang humanis merupakan langkah awal penting dalam menyambut semester baru. Melalui Webinar Nasional ini, peserta akan diajak merefleksikan manajemen kelas sebelumnya, memahami psikologi dan kebutuhan emosional siswa, serta menguatkan peran guru melalui praktik self-care. Kegiatan ini dirancang untuk membantu guru menciptakan kelas yang hangat, partisipatif, dan mendukung kesejahteraan guru serta siswa.

🎓 Webinar Nasional 
“Membangun Budaya Kelas Humanis sebagai Awal Transformasi Semester Baru”

🗓️ Rabu, 28 Januari 2026
🕒 19.00 – 20.30 WIB
💻 Daring melalui Zoom

✨ Apa yang akan dipelajari?
✅ Refleksi dan evaluasi manajemen kelas
✅ Psikologi dan kebutuhan emosional siswa
Self-care dan regulasi emosi guru
✅ Strategi membangun budaya kelas humanis

Saatnya memulai semester baru dengan kelas yang lebih hangat, aman, dan bermakna bagi semua.

📌 Daftarkan diri Anda dan ajak rekan guru lainnya untuk bergabung!

Jadwal Event
Webinar Nasional | Sertifikat 4 JP

GIC #161 Membangun Budaya Kelas Humanis sebagai Awal Transformasi Semester Baru

Rabu, 28 Januari 2026 | Pukul 19:00 WIB - 21:00 WIB
Tentang Pembicara

Bilqisthi Zhahiriyah, M.Psi., Psikolog, Cht

-


Informasi Legalitas Sertifikat

Sertifikat Mandiri  -  

Sertifikat yang diterbitkan kepada peserta pada kelas atau kursus ini merupakan sertifikat yang diterbitkan sacara Mandiri oleh Gurulnovatif.id dan ditanda tangan oleh Founder and Chairman of GuruInovatif.id. Untuk mempelajari legalitas sertifikat Guruinovatif.id silahkan klik baca legalitas sertifikat

Pertanyaan Umum