GIC #129 - Student Well-Being: Strategi Sukses Menciptakan Lingkungan Belajar yang Sehat dan Inklusif

Ikuti Kelas yang Tersedia, dimanapun kamu mau secara online, bahkan hanya dengan Smart Phone mu.

  • GI Class

  • 49 Peserta

  • Online Event


Deskripsi Event

GIC #129 - Student Well-Being: Strategi Sukses Menciptakan Lingkungan Belajar yang Sehat dan Inklusif

 

Kesejahteraan siswa (student well-being) berperan penting dalam menciptakan pembelajaran yang optimal. Prinsip ini menekankan keseimbangan fisik, mental, dan emosional siswa dalam lingkungan yang sehat dan inklusif. Kolaborasi antara pendidik dan siswa menjadi kunci dalam membangun ruang belajar yang aman, mendukung, dan memberdayakan semua individu. Lalu, Bagaimana lingkungan belajar yang sehat dan inklusif dapat meningkatkan kesejahteraan serta motivasi belajar siswa?

 

Ikuti sesi Guru Inovatif Class yang akan membahas Student Well-Being: Strategi Sukses Menciptakan Lingkungan Belajar yang Sehat dan Inklusif pada:

🗓️: Jumat | 7 Maret 2025

⌚: 13.30 — 15.00 WIB

Bersama: Sartika Ratna Juwita

 

Pembahasan:

Prinsip Student Well-Being dalam Pembelajaran    
Inklusifitas dan Lingkungan Belajar yang Sehat    
Kolaborasi Pendidik dan Siswa dalam membentuk Lingkungan Belajar yang Sehat dan Inklusif
    
Daftar sekarang dan pelajari Student Well-Being: Strategi Sukses Menciptakan Lingkungan Belajar yang Sehat dan Inklusif

 

Jadwal Event
GI Class | Sertifikat 4 JP

GIC #129 - Student Well-Being: Strategi Sukses Menciptakan Lingkungan Belajar yang Sehat dan Inklusif

Jumat, 07 Maret 2025 | Pukul 13:30 WIB - 15:00 WIB
Tentang Pembicara

Sartika Ratna Juwita

-


Tags
  • #GuruInovatif #StudentWellBeing #KesejahteraanSiswa #PendidikanInklusif #PelatihanGuru
Informasi Legalitas Sertifikat

Sertifikat Mandiri  -  

Sertifikat yang diterbitkan kepada peserta pada kelas atau kursus ini merupakan sertifikat yang diterbitkan sacara Mandiri oleh Gurulnovatif.id dan ditanda tangan oleh Founder and Chairman of GuruInovatif.id. Untuk mempelajari legalitas sertifikat Guruinovatif.id silahkan klik baca legalitas sertifikat

Pertanyaan Umum