Sertifikat merupakan bentuk apresiasi kami atas dedikasi Anda dalam pendidikan. Oleh karena itu, kami berharap dapat menjadi fasilitator terbaik Anda di semua tahapan mulai dari pendaftaran, pelaksanaan, dan sertifikat. Apabila Anda tidak bisa mengunduh sertifikat sebagai bukti telah mengikuti kegiatan, periksalah beberapa hal berikut.
- Pastikan Anda telah mencentang tanda ‘selesai’ setelah mengikuti event
- Periksalah apakah Anda telah memenuhi syarat dan ketentuan peserta kegiatan
- Pastikan Anda telah mengikuti segala tahapan dan proses event
- Periksalah koneksi internet Anda
Apabila Anda tetap mengalami kendala dalam mengunduh sertfikat, silakan hubungi sosial media GI dan narahubung 081268898558 (Admin GI) dengan menyertakan bukti tangkapan layar permasalahan yang Anda alami.